ILMU YANG BAROKAH Oleh: Dewi Sapda Purnama Sari Kata ilmu secara etimologi berasal dari bahasa arab yaitu ‘ilm, yang mempunyai arti pengetahuan. Di dalam Al-Qur’an kata ‘ilm juga disebutkan beberapa kali. Ini menunjukkan bahwa perlunya bagi seorang muslim menuntut ilmu, terutama ilmu yang berkaitan dengan […]
