Info PMB STIT HiBa Gel. 1

بسم الله الرحمن الرحيم
السلام عليكم ورحمة الله وبركاته

Info Penerimaan Mahasiswa Baru STIT Hidayatullah Batam (2020-2021)

Kami sampaikan sejumlah informasi penting untuk calon mahasiswa baru gelombang 1:

1. Tes Akademik Online Gelombang 1 dilaksanakan: Sabtu, 20 Juni 2020 (Pukul 08.00 – 12.00 WIB)

2. Materi tes terdiri dari 3 jenis soal (via google form):
a. Pendidikan Agama Islam
b. Bahasa Arab
c. Bahasa Inggris

3. Pengumuman Hasil Kelulusan: Senin, 22 Juni, sekaligus Registrasi Ulang s/d Jumat, 26 Juni 2020.

4. Syarat ikut tes online:

a. Membayar biaya Pendaftaran 3 hari sebelum Test
b. Mengisi Formulir Online Pendafataran yang sudah disediakan 3 hari sebelum Test
c. Memastikan jaringan signal saat Test

Nb:
– Koordinasi tes online akan dibuatkan grup whatsapp.

– Calon mahasiswa yang dinyatakan lulus agar melakukan registrasi ulang untuk melakukan pembayaran.

Tertanda,
Ketua STIT Hidayatullah Batam

1 Comment

  1. Bismillah wal hamdulillah, in syaa Allah hari ini akan mengikuti tes akademik online bagi kami calon mahasiswa baru gelombang 1

Leave a Comment